Pengertian Shalat Sunnah Rawatib Dan Ketentuannya
Sunnah adalah perbuatan nabi, barang siapa yang melaksanakan perbuatan sunnah maka baginya adalah pahala. Menurut jenisnya sunnah terbagi menjadi tiga, qauliyah, fi'liyah dan yang terakhir taqririyah. Ibadah sunnah yang akan kita bahasa pada kesempatan kali ini adalah sunnah fi'liyah, jenis sunnah yang berupa perbuatan. Salah satunya Shalat Sunnah Rawatib. Tahukah anda Pengertian Sunnah Rawatib?