Aku Seperti Tidak Terlihat Jika Berada Diantara Mereka
Pernah tidak kalian merasa heran pada diri sendiri, Kenapa setiap berada dengan mereka aku selalu merasa seperti tidak terlihat.
Padahal dalam hati kecil, Pernah berkata aku hanya ingin diperlakukan sama seperti mereka, Tapi kenapa diriku ini tidak mendapatkan itu.
Sebenarnya kamu ini berharga banyak kok sebenarnya yang bisa menerima mu apa adanya, Hanya saja lingkungan kita saja yang salah.
Tinggalkan mereka ngapain berada diantara mereka, Yang sudah jelas - jelas tidak bisa menerima diri kita, Diluar sana masih banyak orang - orang yang bisa menerima diri kita:)