Nusantara Project v1.1 Rengasdengklok Realme 2 Pro | RMX1801
Oke gank, kita lanjutkan pembahasan custom rom Nusantara Project versi 1.1 a.k.a Rengasdengklok. Kali ini, kita akan share rom Nusantara Project Official Realme 2 Pro.
Yes, berkat tangan dingin dev @dodyirawan85, sekarang rom Nusantara Project tersedia untuk smartphone Realme 2 Pro. Bagusnya lagi, rom ini bersifat Official yang berarti kedepannya akan bisa menggunakan update via OTA mengingat pihak Nusantara Project sempat menyinggung hal ini.
NusantaraProject | Update | Rengasdengklok
• Device : Realme 2 Pro / RMX1801
• Android : Q
• Version : 1.1
• Build Date : 14-09-2022
• Built by : @dodyirawan85
• Device Changelogs :
- Revert to HMP, based on lineage trees
- Upstreamed kernel to 4.4.236
• Notes :
- Clean flash recommended
- Minimal FW is F-08
Syarat Install rom Nusantara Project di Realme 2 Pro
- Punya smartphone Realme 2 Pro
- Sudah terpasang TWRP
Cara Install rom Nusantara Project Realme 2 Pro
- Download rom Nusantara Project Rengasdengklok untuk Realme 2 Pro & Gappsnya (link ada dibawah)
- Masuk ke mode TWRP
- Biasakan backup terlebih dahulu rom yang tengah dipakai buat jaga-jaga jika terjadi hal yang tak di inginkan
- Wipe > Advance Wipe > Data, System, Cache, Dalvik Cache
- Flash NP (Nusantara Project) rom
- Flash Gapps
- Wipe Cache (Opsional)
- Reboot System
- Done and Enjoy 🍻
Download :
- Nusantara Project v1.1 Rengasdengklok Realme 2 Pro.zip
- Gapps (Pilih yang base saja)
Demikian pembahasan mengenai rom NP Rengasdengklok untuk Realme 2 Pro ini. Jan sungkan untuk share jika tulisan ini dirasa bermanfaat 🍻